Berikut daftar rekomendasi HP Xiaomi Dibawah 2 Juta Terbaik yang menawarkan spesifikasi melimpah, fitur canggih hingga kemampuan fotografi mengesankan dari pabrikan lokal Xiaomi. Ponsel kelas murah Xiaomi masih menjadi pilihan utama para konsumen di tanah air.
Selain murah, jajaran HP Xiaomi Dibawah 2 Juta Terbaik menawarkan dukungan spek dan fitur unggulan berkelas sehingga mampu mendukung produktivitas harian pengguna dengan lancar dan juga nyaman. Beragam keunggulan ditawarkan seperti layar IPS jernih hingga kinerja mapan dari chipset bertenaga yang dapat diandalkan.
Kapasitas baterai dan RAM besar juga menjadi kelebihan yang dimiliki HP Xiaomi Dibawah 2 Juta Terbaik. Xiaomi POCO M3 dan Xiaomi Redmi Note 9 didukung chipset kencang sehingga cocok mendukung aktifitas gaming yang pas untuk Anda yang memiliki dana terbatas.
HP Xiaomi dibawah 2 juta kamera bagus bisa mencoba Xiaomi Redmi Note 9 karena didukung empat kamera belakang dengan sensor utama 48 MP. Selain itu, HP murah spek Dewa pabrikan Xiaomi ini juga didukung baterai buas berkapasitas 5.020 mAh (fast charging 18W) yang awet dan tahan lama.
Daftar HP Xiaomi Dibawah 2 Juta Terbaik
Simak daftar rekomendasi HP Xiaomi dibawah 2 jutaan terbaik yang dirangkum tim GadgetGan.com yang bisa Anda beli dengan spek dan fitur yang menawan.
1. Xiaomi POCO M3
Spesifikasi Poco M3:
- Layar: IPS LCD, 6,53 inci, 1080 x 2340 pixels
- Chipset: Qualcomm SM6115 Snapdragon 662 (11 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 260 Silver)
- RAM: 6 GB
- Internal Storage: 128 GB
- External Storage: microSDXC
- Kamera Belakang: 48 MP, f/1.8, (wide) + 2 MP, f/2.4, (macro) + 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.1, (wide)
- Baterai: Li-Po 6.000 mAh
- Sistem Operasi: Android 10, MIUI 12
Harga: Rp 1.799.000
2. Xiaomi Redmi 10C
Spesifikasi Xiaomi Redmi 10C:
- Layar: IPS LCD, 6.71 inci, 720 x 1650 pixels
- Chipset: Qualcomm SM6225 Snapdragon 680 4G (6 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×2.4 GHz Kryo 265 Gold & 4×1.9 GHz Kryo 265 Silver)
- RAM: 3 GB, 4 GB
- Memori Internal: 64 GB, 128 GB
- Kamera Belakang: 50 MP, f/1.8, 26mm (wide), PDAF, 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 5 MP, f/2.2
- Baterai: 5.000 mAh (Fast charging 18W)
Harga: Rp 1.500.000
Baca juga : HP Xiaomi Dibawah 1 Juta
3. Xiaomi Redmi 9T
Spesifikasi Xiaomi Redmi 9T:
- Layar: IPS LCD 6.53 inci, 1080 x 2340 piksel
- Chipset: Qualcomm SM6115 Snapdragon 662 (11 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 260 Silver)
- RAM: 6 GB
- Internal Storage: 128 GB
- Kamera Belakang: 48 MP, f/1.8, 26mm (wide) + 8 MP, f/2.2, 120˚ (ultrawide) + 2 MP + 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.1, 27mm (wide)
- Baterai: Li-Po 6000 mAh
Harga: Rp1.699.000
4. Xiaomi Redmi 9C
Spesifikasi Xiaomi Redmi 9C:
- Layar: IPS LCD 6.53 inci, 720 x 1600 pixels
- Chipset: MediaTek MT6765G Helio G35 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×2.3 GHz Cortex-A53 & 4×1.8 GHz Cortex-A53)
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 13 MP, f/2.2, 28mm (wide), 1.0µm, PDAF, 2 MP, f/2.4, (macro), 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 5 MP, f/2.2, (wide)
- Baterai: 5.000 mAh
Harga: Rp 1.000.000
Baca juga : HP Xiaomi 500 Ribuan
5. Xiaomi Redmi Note 9
Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 9:
- Layar: IPS LCD 6.53 inci, 1080 x 2340 pixels
- Chipset: MediaTek Helio G85 (12nm)
- Prosesor: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
- RAM: 3 GB, 4 GB, 6 GB
- Memori Internal: 64 GB, 128 GB
- Kamera Belakang: 48 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2.0″, PDAF, 8 MP, f/2.2, 118˚ (ultrawide), 1/4.0″, 2 MP, f/2.4, (macro), AF, 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 13 MP, f/2.3, 29mm (standard)
- Baterai: 5.020 mAh (fast charging 18W)
Harga: Rp1.950.000
6. Xiaomi Redmi Note 7
Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 7:
- Layar: IPS LCD, 6.3 inci, 1080 x 2340 pixels
- Chipset: Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 260 Silver)
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 48 MP, f/1.8, (wide), 1/2.0″, 0.8µm, PDAF, 5 MP, f/2.2, (depth)
- Kamera Depan: 13 MP, f/2.0, (wide), 1/3.1″, 1.12µm
- Baterai: 4.000 mAh
Harga: Rp 1.200.000
Baca juga : HP Samsung 4G Dibawah 1 Juta
7. Xiaomi Redmi 9
Spesifikasi Xiaomi Redmi 9:
- Layar: IPS LCD 6.53 inci, 1080 x 2340 pixels
- Chipset: Mediatek MT6769V/CU Helio G80 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
- RAM: 4 GB
- Memori Internal: 64 GB
- Kamera Belakang: 13 MP, f/2.2, 28mm (wide), 1/3.1″, 1.12µm, PDAF, 8 MP, f/2.2, 118˚ (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm, 5 MP, f/2.4, (macro), 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, 27mm (wide)
- Baterai: 5.020 mAh
Harga: Rp 1.300.000
8. Xiaomi Redmi 9A
Spesifikasi Xiaomi Redmi 9A:
- Layar: IPS LCD 6.53 inci, 720 x 1600 pixels
- Chipset: MediaTek MT6762G Helio G25 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×2.0 GHz Cortex-A53 & 4×1.5 GHz Cortex-A53)
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 13 MP, f/2.2, 28mm (wide), 1.0µm, PDAF
- Kamera Depan: 5 MP, f/2.2, (wide)
- Baterai: 5.000 mAh
Harga: Rp 1.000.000
Baca juga : HP Murah Kamera Bagus
9. Xiaomi Redmi 8
Spesifikasi Xiaomi Redmi 8:
- Layar: IPS LCD, 6.22 inci, 720 x 1520 pixels
- Chipset: Qualcomm SDM439 Snapdragon 439 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×1.95 GHz Cortex-A53 & 4×1.45 GHz Cortex A53)
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 12 MP, f/1.8, 1/2.55″, 1.4µm, Dual Pixel PDAF, 2 MP, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, 1/4″, 1.12µm
- Baterai: 5.000 mAh
Harga: Rp 1.700.000
10. Xiaomi Redmi 8A Pro
Spesifikasi Xiaomi Redmi 8A Pro:
- Layar: IPS LCD, 6.2 inci, 720 x 1520 pixels
- Chipset: Qualcomm SDM439 Snapdragon 439 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×1.95 GHz Cortex-A53 & 4×1.45 GHz Cortex A53)
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 13 MP, f/2.2, (wide), 1/3.1″, 1.12µm, PDAF, 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, 1/4″, 1.12µm
- Baterai: 5.000 mAh
Harga: Rp 1.300.000
Baca juga : Laptop Murah Berkualitas
11. Xiaomi Redmi 8A
Spesifikasi Xiaomi Redmi 8A:
- Layar: IPS LCD 6.22 inci, 720 x 1520 pixels
- Chipset: Qualcomm SDM439 Snapdragon 439 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×1.95 GHz Cortex-A53 & 4×1.45 GHz Cortex A53)
- RAM: 2 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 12 MP, f/1.8, (wide), 1/2.55″, 1.4µm, dual pixel PDAF
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.0
- Baterai: 5.000 mAh
Harga: Rp 1.099.000
12. Xiaomi Redmi 7
Spesifikasi Xiaomi Redmi 7:
- Layar: IPS LCD, 6.26 inci, 720 x 1520 pixels
- Chipset: Qualcomm SDM632 Snapdragon 632 (14 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×1.8 GHz Kryo 250 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 250 Silver)
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 12 MP, f/2.2, 1/2.9″, 1.25µm, PDAF, 2 MP, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, 1/4″, 1.12µm
- Baterai: 4.000 mAh
Harga: Rp 1.200.000
Baca juga : HP 3 Jutaan Terbaik
13. Xiaomi Redmi 7A
Spesifikasi Xiaomi Redmi 7A:
- Layar: IPS LCD 5.45 inci, 720 x 1440 pixels
- Chipset: Qualcomm SDM439 Snapdragon 439 (12 nm)
- Prosesor: Octa-core (4×1.95 GHz Cortex-A53 & 4×1.45 GHz Cortex A53)
- RAM: 2 GB, 3 GB
- Memori Internal: 16 GB, 32 GB
- Kamera Belakang: 12 MP, f/2.2, 1/2.9″, 1.25µm, PDAF
- Kamera Depan: 5 MP, f/2.2
- Baterai: 4.000 mAh
Harga: Rp 1.1050.000
14. Xiaomi Redmi 6A
Spesifikasi Xiaomi Redmi 6A :
- Layar: IPS LCD, 5.4 inci, 720 x 1440 pixels
- Chipset: Mediatek MT6761 Helio A22 (12 nm)
- Prosesor: Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53
- RAM: 3 GB
- Memori Internal: 32 GB
- Kamera Belakang: 13 MP, f/2.2, PDAF
- Kamera Depan: 5 MP, f/2.2
- Baterai: 3.000 mAh
Harga: Rp 1.000.000
KESIMPULAN
Menjadi salah satu andalan Xiaomi di lini menengah, pihak pabrikan akan terus meluncurkan jajaran HP Xiaomi Dibawah 2 Juta terbaiknya dipasaran yang didukung dengan spesifikasi berkelas dan dilengkapi beragam fitur canggih sehingga dapat menarik minat konsumen di pasaran lokal tanah air yang semakin padat.